Pemerintah resmi merangkul eSport sebagai cabang olahraga baru di Asian Games 2018. Komite Olimpiade Indonesia (KOI) mengakui bahwa eSport bisa dikategorikan sebagai olahraga. di kutip dari CNN Indonesia
Ada 6 game yang akan dipertandingkan di eSports Asian Games 2018
1. Arena of Valor
Arena of Valor, adalah permainan piranti bergerak daring berjenis arena pertarungan daring multipemain (MOBA) yang diterbitkan oleh Tencent Games. Pada bulan Juli 2017, dilaporkan bahwa permainan ini memiliki lebih dari 80 juta pemain aktif setiap harinya dan 100 juta pemain aktif yang telah memainkannya.
2. Pro Evolution Soccer
Game sepak bola buatan Konami Jepang yang populer di Asia sejak bernama Winning Eleven. Para gamer bisa memainkan tim kesayangannya, baik klub maupun negara dalam sebuah pertandingan sepakbola.
3. League of Legends
League of Legends adalah Game Online kompetitif yang menggabungkan kecepatan dan intensitas dari game RTS dengan sedikit unsur RPG di dalamnya. Dua tim, masing - masing terdiri dari beberapa Champion yang unik, bertarung untuk meraih kemenangan di berbagai mode permainan yang tersedia.
4. Clash Royale
Clash Royale adalah gim strategi dalam real time dan Anda harus melawan pemain lain dalam duel dahsyat. Di sini, Anda dapat menemukan semua karakter dari Clash of Clans, yaitu Giants, Barbarian Kings, Wall Breakers, Archers, dan lain-lain.
5. Hearthstone
Hearthstone adalah game card battle
6. Starcraft 2
StarCraft II adalah permainan komputer yang kini Sedang laris oleh Blizzard Entertainment sebagai sekuel dari permainan real-time strategy populer