Microsoft Paint tutup usia dan tak lagi berlaku seiring dengan pemabaruan Windows 10 - DV STUDIO45

Friday, 28 July 2017

Microsoft Paint tutup usia dan tak lagi berlaku seiring dengan pemabaruan Windows 10

Microsoft Paint tutup usia dan tak lagi berlaku seiring dengan pemabaruan Windows 10



Bagi generasi 90-an  yang tumbuh dengan PC bersistem Oprasi Windows 98, Windows XP ,Windows Vista, dan Windows 8, pasti kenal dengan Microsoft Paint.

Microsoft Paint adalah salah satu software editing gambar yang sudah lama digunakan Untuk Menggabar, Mewarnai, Mengedit gambar dengan crop dan resize atau sekedar untuk menempel Screenshot. 

Microsoft Paint termasuk dalam daftar fitur yang akan dihapus dalam pembaruan Windows 10 Fall Creators Update. Pada update nanti, Microsoft Paint akan diganti dengan sebuah software baru yang memiliki fitur lebih canggih dengan Microsoft Paint. 

Pada update nanti, Microsoft Paint akan diganti dengan sebuah software editing baru bernama Paint 3D. Paint 3D merupakan aplikasi sederhana untuk melakukan edit grafis.






Bagikan artikel ini

Silakan tulis komentar Anda